BINTANG cantik dan terkenal di era 1950-an, Marilyn Monroe, tanpa diduga ternyata masih mencuri perhatian banyak pihak. Salah satunya dalam urusan berbusana.Foto: Marilyn MonroeMarilyn dinilai memiliki gaya berbusana yang luar biasa, sehingga banyak wanita yang terinspirasi ingin menirunya. Tidak hanya itu saja, kini Marilyn pun dipercaya menjadi style icon 2008.Seperti dikutip Femalefirst,