Mata jaksa Ida Husty Latief, kawan tersangka pembunuhan terhadap Direktur PT PRB Nasrudin Zulkarnaen, Antasari Azhar, tampak berair seusai bertemu Juniver Girsang, salah satu kuasa hukum Antasari, Selasa (5/5) di Reskrimum Polda Metro Jaya, Jakarta.Siang itu, jaksa bermelati dua tersebut memang sengaja menemui Juniver sebelum menjenguk Antasari, kawannya semasa di Kejaksaan Agung RI. Ida sendiri