Djasa Tarigan Meninggal Dunia - Djasa Tarigan maestro musik Karo, kelahiran Kabanjahe 19 Oktober 1963 dikabarkan meninggal dunia, Senin (18/06/2013) di RS Sundari, Medan. Sejauh ini belum diketahui secara pasti hal penyebab meninggalnya pemusik Karo yang ahli bermain kulcapi tersebut.
Informasi mengenai meninggalnya Djasa Tarigan didapatkan blog Karo Cyber dari berbagai situs jejaring